Contoh Khutbah Jumat 30 September 2022 PDF Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW

ilustrasi cinta nabi muhammad saw
Ilustrasi cinta Nabi Muhammad SAW

Teks khutbah jumat tanggal 30 September 2022 kali ini mengangkat judul tentang menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW.

Setiap tanggal 12 Rabiul Awal kita memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW atau yang sering disebut Maulid Nabi.

Bacaan Lainnya

Peringatan ini baru diadakan untuk pertama kali ratusan tahun setelah Nabi Muhammad SAW wafat, yakni pada abad ke-7 hijriah di wilayah Irak sekarang atas perintah Raja Irbil bernama Muzhaffaruddin Al-Kaukabri.

Khutbah jumat singkat tanggal 30 September 2022 tentang maulid Nabi berikut ini ditulis oleh Muhammad Ishom, dosen Fakultas Agama Islam Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Surakarta.

Kami menyediakan khutbah jumat berikut ini versi PDF yang bisa di download pada menu yang ada di akhir teks atau halaman terakhir.

Naskah khutbah menyambut Maulid Nabi ini juga telah dilengkapi dengan khutbah pertama dan kedua. Semoga bermanfaat..

Silahkan bergabung dengan kami di Grup Telegram, Wa, atau Facebook untuk mendapatkan materi terbaru dari KHUTBAHSINGKAT.com Klik JOIN NOW
PERHATIAN! Silahkan copy paste konten Khutbahsingkat.com dengan syarat tetap mencantumkan nama penulis dan sumber naskah. Apabila publish ulang (reuploud) di website, agar menambahkan backlink.

BACA HALAMAN BERIKUTNYA..

Pos terkait